KONSTRUKSI DAN KONTESTASI DONGENG BERNALAR MORAL ANTI KEKERASAN UNTUK ANAK USIA DINI

Penulis

  • Marwany Marwany Institut Agama Islam Negeri Palu

DOI:

https://doi.org/10.24090/insania.v23i2.2300

Kata Kunci:

Moral Reasoning, Fairy Tale, Anti-Violence, Early Childhood

Abstrak

Abstrak: Dongeng merupakan media komunikasi efektif antara anak dengan orang tua dan guru. Melalui komunikasi yang dimediasi oleh dongeng, anak-anak mendapatkan hiburan yang memberi pemahaman. Pemahaman melalui aktivitas berpikir dalam menyerap nilai, termasuk nilai anti-kekerasan dalam bahasa dan isi dongeng. Untuk itu, dengan melakukan konstruksi dongeng yang anti-kekerasan dari aspek bahasa, sarana cerita, dan nilai, maka akan membentuk nalar moral anak-anak usia dini yang anti-kekerasan. Nalar moral inilah yang kemudian akan diekspresikan melalui perbuatan keseharian anak. Untuk bisa menyampaikan dongeng anti-kekerasan dengan efektif pada anak usia dini, proses kontestasi dongeng harus dilakukan dengan melalui lisan dan membacakan buku yang dilakukan secara intensif di ruang keluarga oleh orang tua, di ruang sekolah oleh guru, dan di ruang sosial oleh para pendongeng.   Kata Kunci: Moral Reasoning, Fairy Tale, Anti-Violence, and Early Childhood.

Unduhan

Data unduhan belum tersedia.

Referensi

Baryadi, I. Praptomo Baryadi. 2012. Bahasa, Kekuasaan, dan Kekerasan. Jakarta: Unika Atmajaya.
Kartadinata, Sunaryo, dkk. 2015. Pendidikan Kedamaian.Bandung: Rosda Karya.
Kinayati, Djojosuroto. 2014. Filsafat Bahasa. Yogyakarta: Pustaka.
Kohlberg, Lawrance. 1981. The Philosophy of Moral Development Stages and Idea. San Fransisco: Harper and Row.
--------------------. 1995. Tahap-tahap Perkembangan Moral. Terj. John de Santo dan Agus Cremers. Yogyakarta: Penerbit Kanisius.
Kurniawan, Heru. 2009. Sastra Anak: dalam Kajian Strukturalisme, Sosiologi, Semiotika, hingga Penulisan Kreatif. Yogyakarta: Graha Ilmu.
-------------------. 2016. Keajaiban Mendongeng. Jakarta: Bhuana Ilmu Populer.
-----------------. 2017. Kreatif Mendongeng untuk Kecerdasan Jamak Anak. Jakarta: Prenada.
Lukens, Rebecca J. 2005. A Critical handbooks of Children’s Literature. New York: Longman.
Montessori, Maria. 2008. Absorbent Mind. Yogyakarta: Pustaka Pelajar.

Diterbitkan

2018-09-17

Cara Mengutip

Marwany, M. (2018). KONSTRUKSI DAN KONTESTASI DONGENG BERNALAR MORAL ANTI KEKERASAN UNTUK ANAK USIA DINI. INSANIA : Jurnal Pemikiran Alternatif Kependidikan, 23(2), 266–281. https://doi.org/10.24090/insania.v23i2.2300

Terbitan

Bagian

Articles

Artikel Serupa

1 2 3 4 5 > >> 

Anda juga bisa Mulai pencarian similarity tingkat lanjut untuk artikel ini.