Penerapan Metode Tutorial dalam Pembelajaran BTA di Pondok Pesantren Ath-Thohiriyyah Karangklesem Kidul Kecamatan Kedungbanteng Banyumas
DOI:
https://doi.org/10.24090/insania.v21i1.1408Kata Kunci:
Tutorial Method, Qur’anic Reading and Writing, Pondok Pesantren Ath-ThohiriyyahAbstrak
Abstrak: Salah satu pokok kajian dalam Pendidikan Agama Islam adalah BTA (Baca Tulis Al-Qur’an). Berbagai metode telah digunakan agar peserta didik memiliki kompetensi dalam bidang BTA. Salah satu metode yang efektif digunakan dalam rangka membentuk peserta didik agar memiliki kompetensi di bidang BTA adalah metode tutorial. Metode ini telah diterapkan di Pondok Pesantren Ath-Thohiriyyah, Karangsalam, Kecamatan Kedungbanteng, Kabupaten Banyumas. Dan hasilnya, dalamwaktu kurang lebih setengah tahun, hampir semua santri sudah bisa baca tulis al-Qur’an serta hafal juz 30. Kata Kunci: Metode Tutorial, Baca Tulis Al-Qur’an, Pondok Pesantren Ath-Thohiriyyah,Unduhan
Referensi
Gintings, Abdorrakhman. 2010. Esensi Praktis Belajar dan Pembelajaran. Bandung: Humaniora.
Gunawan, Heri. 2012. Kurikulum dan Pembelajaran Pendidikan Agama Islam. Bandung: Alfabeta.
Iswinarno, Chandra. 2011. Gerakan Santri Menulis: Sarasehan Jurnalistik Ramadhan 2011. Semarang: Suara Merdeka.
Majid, Abdul dan Andayani, Dian. 2006. Pendidikan Agama Islam Berbasis Kompetensi. Bandung: Remaja Rosdakarya.
Majid, Abdul. 2012. Belajar dan Pembelajaran Pendidikan Agama Islam. Bandung : PT Remaja Rosdakarya.
Maunah, Binti. 2009. Ilmu Pendidikan. Yogyakarta: TERAS.
Supani, dkk. 2013. Modul Baca Tulis Al-Qur’an (BTA) STAIN Purwokerto. 2013. Purwokerto : Pusat Penjaminan Mutu (P2M) STAIN Purwokerto.
Usman, Basyiruddin. 2005. Metode Pembelajaran Agama Islam. Jakarta: Ciputat Press.
Unduhan
Diterbitkan
Cara Mengutip
Terbitan
Bagian
Lisensi
Authors who publish with this journal agree to the following terms:
Authors retain copyright and grant the journal right of first publication with the work simultaneously licensed under a Creative CommonsAttribution-ShareAlike License that allows others to share the work with an acknowledgment of the work's authorship and initial publication in this journal.
Authors are able to enter into separate, additional contractual arrangements for the non-exclusive distribution of the journal's published version of the work (e.g., post it to an institutional repository or publish it in a book), with an acknowledgment of its initial publication in this journal.
Authors are permitted and encouraged to post their work online (e.g., in institutional repositories or on their website) prior to and during the submission process, as it can lead to productive exchanges, as well as earlier and greater citation of published work (See The Effect of Open Access).