Analisis Kebijakan Publik (Study kasus kebijakan lulus BTA dan PPI di SMP Muhammadiyah 3 Purwokerto)

Authors

  • Teguh Wiyono -

DOI:

https://doi.org/10.24090/icodev.v5i1.11497

Keywords:

Kebijakan Publik, kebijakan Lulus, Analisis

Abstract

Penelitian ini merupakan penelitian lapangan (field riset) yang bersiifat kualitatif. Sasaranya adalah seluruh pihak yang terlibat dalam proses penetapan kebijakan, pendekatan yang digunakan yaitu pendekatan fenomenologi. Pengumpulan data dilakukan dengan metode observasi wawancara dan dokumen. Analisis data, yang dilakukan dengan memberikan makna terhadap data yang berhasil dikumpulkan dan dari makna tersebut ditarik kesimpulan dengan memaparkan secara deskriptif. Hasil penelitian menunjukan bahwa. Pertama, Sekolah Menengah Pertama Muhammadiyah 3  Purwokerto dalam menetapan kebijakan lulus bertujuan meningkatan Baca, Tulis Al-Qur’an (BTA) dan Praktek Pengamalan Ibadah (PPI) bagi para siswanya. Kedua, Implemntasi kebijkan berjalan dengan baik karena dari pihak pengajar dan sekolah saling memberikan masukan . Ketiga, beberapa faktor pendukung dalam kebijakan diantarnya, para pengajar adalah seorang hafid dan hafidzah, kebijakan tersebut didukung penuh oleh wali  murid. Kemudian faktor penghambat, diantaranya Pertama, banyaknya lulusan dari sekolah umum yang kurang mengenal BTA dan PPT. Kedua,  waktunya terlalu singkat karena hanya diberi waktu 60 menit. Ketiga, Anggaran yang tidak mencukupi untuk mendanai program kebijakan agar lebih berkualitas.  

References

Khairina, muhammad syaifudin.2023. Konsep dasar analisis kebijakan. Jurnal bening prodi manajeman univeritas riu kepulauan batam. Volume 10 no. 2. https://doi.org/10.33373/bening.v10i2.5963

M.Irfan. (2001). Prinsip-Prinsip Perumusan Kebijakan Negara. Jakarta: Bumi Aksara.

Muchsin. (2007). Politik Hukum Dalam Pendidikan Nasional. Surabaya: Pasca Sarjana Universitas Sunan Giri

Ratna Dewi. 2016. Kebijakan Pendidikan Di Tinjau Dari Segi Hukum Kebijakan Publik. Jurnal Ilmu Hukum, Volume 7, Nomor 2. https://repository.unja.ac.id/id/eprint/617

Syafaruddin. (2008). Efektivitas Kebijakan Pendidikan: Konsep, Strateg Dan Aplikasi Kebijakan Menurut Organisasi sekolah Efektif. Jakarta: Rineka Cipta

Sa’id Aqiel Siradj, dkk. (1999). Pesantren Masa Depan. Bandung: Pustaka Hidayah.

Suryadi, Aceh dan H.A.R. Tilaar. (1994) Analisis Kebijakan Pendidikan, Sebuah Pengantar. Bandung: Rosdakarya,

Syafaruddin. (2008). Evektivitas Kebijakan Pendidikan: konsep, strategi, dan aplikasi

kebijakan menuju organisasi sekolah efektif. Jakarta: Rineka Cipta.

Suwarno. (2016). Pendekatan Kebijakan Publik dalam Politik Pendidikan Islam. Jurnal As-Salam, Vol.1, No. 1, 7 (1) 62-72. https://jurnal-assalam.org/index.php/JAS/article/view/45

Teguh, W. (2018, Januari 14). Menyambut Perbub Penguatan Pendidikan Karakter. Purwokerto: Koran Kolom Opini SatelitPost.

Teguh, W. (2018, Agustus 9). Kemenangan Sekolah Berbasis Agama .Purwokerto: koran Kolom Opini SatelitPost.

Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 20 Tahun 2003 Tentang Sistem Pendidikan Nasional Pasal 1 Dan 2

Downloads

Published

2024-06-30

How to Cite

Wiyono, T. (2024). Analisis Kebijakan Publik (Study kasus kebijakan lulus BTA dan PPI di SMP Muhammadiyah 3 Purwokerto). ICODEV: Indonesian Community Development Journal, 5(1), 1–14. https://doi.org/10.24090/icodev.v5i1.11497

Issue

Section

Articles

Most read articles by the same author(s)

Obs.: This plugin requires at least one statistics/report plugin to be enabled. If your statistics plugins provide more than one metric then please also select a main metric on the admin's site settings page and/or on the journal manager's settings pages.