Telaah Historiografi Terhadap Buku Hadji Agus Salim: Diplomat Nyentrik Penjaga Martabat Republik Karya Haidar Musyafa

Authors

  • Intan Setianingsih UIN Prof. K.H. Saifuddin Zuhri Purwokerto
  • Nurrohim UIN Prof. K.H. Saifuddin Zuhri Purwokerto

DOI:

https://doi.org/10.24090/jsij.v2i02.9608

Keywords:

Historiografi, Buku Hadji Agus Salim, Haidar Musyafa

Abstract

Haidar Musyafa merupakan penulis kenamaan dan dikenal melalui karya-karyanya yang berbentuk sejarah, meskipun ia bukan seorang sejarawan akademis. Penelitian ini bertujuan untuk mendiskripsikan dan menelaah terkait aspek historiografi yang terkandung dalam buku Hadji Agus Salim karangan Haidar Musyafa. Peneliti menggunakan teori historiografi dari perspektif Sartono Kartodirdjo serta pendekatan biografi sebagai alat analisis dalam mengkaji topik ini. Adapun penelitian ini tergolong sebagai penelitian kualitatif dengan jenis penelitian kepustakaan (library research). Sedangkan metode yang digunakan yaitu metode sejarah yang memiliki empat tahapan: heuristik, verifikasi, interpretasi, dan historiografi. Hasil dari penelitian ini menunjukan bahwa Haidar Musyafa dalam hal penulisannya, Ia menyajikan pembahasan terkait fakta sejarah secara komprehensif yang dibalut dalam bahasa novel. Di mana pembaca seolah olah terbawa suasana bahwa tokoh tersebut adalah Haji Agus Salim sendiri, sehingga fakta sejarah yang disajikan dapat lebih mudah dipahami oleh pembaca.

References

Abdullah, Taufiq dkk. (1978). Manusia dalam Kemelut Sejarah. Jakarta: LP3ES. hlm. 4.

Abdurrahman, Dudung. (2011). Metodologi Penelitian Sejarah Islam. Yogyakarta: Penerbit Ombak. hlm. 108-114.

Gottschalk, L. (1986). Mengerti Sejarah. Jakarta: UI Press. hlm. 27.

Imanuella, Joan. (2022). Novel Sejarah: Pengertian, Struktur, dan Contoh. https://mediaindonesia.com/humaniora/547131/novel-sejarah-pengertian-struktur-dan-contoh diakses pada tanggal 05 Oktober 2023 pada pukul 19:47.

Kuntowijoyo. (2013). Pengantar Ilmu Sejarah. Yogyakarta: Penerbit Tiara Wacana. hlm. 69-73.

Kurniawan, Ramilury. (2017). Antara Sejarah Dan Sastra: Novel Sejarah SeBagai Bahan Ajar Pembelajaran Sejarah. Sejarah Dan Budaya, Tahun Kesebelas, Nomor 1 Pascasarjana Pendidikan Sejarah, Universitas Negeri Malang.

Kutoyo, S. (2010). Mr danas Safwan.H.Agus Salim. Jakarta: Mutiara Sumber Widiya.

Latif, Abdul Bustami dan Tim Sejarawan Tebuireng. (2015). Resolusi Jihad, Perjuangan Ulama: Dari Menegakan Agama Hingga Negara. Jombang: Pustaka Tebuireng.

Maftuhin, A. (2016). Historiografi Hukum Islam. Yogyakarta: Magnum Pustaka Utama. hlm. 2.

Mukayat. (1982). Haji Agus Salim The Grand Old Man Of Indonesia. Jakarta: DEPDIKBUD.

Nurpiddin, Anhar dkk. (2022). Historiografi H. Rosihan Anwar Dalam Penulisan Sejarah Di Indonesia Tahun 1945-2011. Al-Tsaqafa: Jurnal Ilmiah Peradaban Islam Vol. 19 No. 1.

Ramadhani, Devi. (2016). Fakta Sejarah Dalam Novel Saman Karya Ayu Utami dan Implikasinya Terhadap Pembelajaran Bahasa dan Sastra Indonesia. Universitas Islam Negeri Syarif Hidayatullah Jakarta.

Rizkia. Septia Annur. (2021). Haidar Musyafa, Proses dan Progres Perjalanan Menjadi Penulis. https://www.wiradesa.co/haidar-musyafa-proses-dan-progres-perjalanan-menjadi-penulis/ diakses pada tanggal 12 Agustus 2023 pada pukul 13:47.

Salim, A. (2004). Tentang Perang Jihad, Dan Pluralisme. Jakarta: PT Gramedia Pustaka Utama.

Sermal dan Rahma, Ezi Fauzia. (2021). TARIKHUNA: Journal Of History And History Education “Perjuangan Haji Agus Salim Pada Masa Pergerakan Nasional (1915-1945 M)”. Vol. 3, No. 1.

Sumaryono, E. (1999). Hermeneutik sebuah metode Filsafat . Yogyakarta: Kanisius. hlm. 45-46.

Sulasman. (2014). Metodologi Penelitian Sejarah. Bandung: CV Pustaka Setia. hlm. 73

Zed, Mestika. (1984). Pengantar Studi Historiografi. Padang: P3t Unand. hlm. 8.

Wawancara dengan Haidar Musyafa. Ia merupakan pengarang buku Hadji Agus Salim: Diplomat Nyentrik Penjaga Martabat Republik. Wawancara dilakukan via online menggunakan WhatsApp. Pada 27 Agustus 2023. Pukul 13.11 WIB.

Downloads

Published

2023-11-27

How to Cite

Intan Setianingsih, & Nurrohim. (2023). Telaah Historiografi Terhadap Buku Hadji Agus Salim: Diplomat Nyentrik Penjaga Martabat Republik Karya Haidar Musyafa. JSI: Jurnal Sejarah Islam, 2(02), 27–46. https://doi.org/10.24090/jsij.v2i02.9608